Winger berusia 27 tahun tersebut sudah bergabung dengan Barca sejak tahun 2004 silam. Hanya saja, ia kerap dijadikan penghangat bangku cadangan selama ini. Ia pun lebih sering dimainkan sebagai pemain pengganti saja.
Pedro pun diyakini akan angkat kaki dari Camp Nou di akhir musim ini. Apalagi kontraknya memang akan hangus di musim panas nanti. Beberapa klub pun disebut mengejar servis penggawa Timnas Spanyol ini. Di antaranya adalah Liverpool, Arsenal, Manchester United hingga Inter Milan.
Menurut kabar terbaru dari Marca, kini muncul klub baru yang disebut memburu Pedro. Klub tersebut adalah Chelsea. Bisa jadi, ia diminati oleh The Blues untuk melapis Diego Costa musim depan. Ia bisa jadi senjata yang ampuh, terlebih ia akan disokong oleh mantan rekannya di Barca, Cesc Fabregas.
Pedro sejauh ini tercatat tampil sebanyak 310 kali bagi Blaugrana dan mencatatkan 97 gol. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Chicharito: Hanya Tuhan Yang Tahu Masa Depan Saya
- Chelsea Kini Ingin Ambil Jese dari Madrid
- Tanpa Liga Champions, Rodgers Berkeras Liverpool Bisa Pikat Bintang
- Inter Sudah Capai Kata Sepakat dengan Yaya Toure
- Raih Trofi PFA, Pertanda Hazard ke Madrid?
- Spekulasi Kiper Baru Liverpool, Rodgers Menghindar
- Sikat Gundongan dari Hadapan MU, Ini Kartu Truf City
- Liverpool Uber Transfer Milner dan Jovetic
- Rodgers Bungkam Soal Transfer Depay
- Gagal Rekrut De Gea, Real Madrid Inginkan Cech?
- 'Harga Dybala & Messi Sama Seperti Harga Satu Tim'
- Inginkan Bale, United Buat Tawaran yang Tak Bisa Ditolak Madrid
- Marcelo: Bagus Jika Chicharito Bertahan di Madrid
- Real Madrid Tertarik Datangkan John Obi Mikel?
- Merson Klaim Chelsea Akan Boyong Falcao
- MU Bidik Lloris Sebagai Pengganti De Gea
- Diincar Madrid, Mourinho Beri Hazard Bandrol 200 Juta Pounds
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Dihajar' Ospina, Oscar Mengaku Baik-baik Saja
Liga Inggris 27 April 2015, 23:50
-
Rooney Pesepakbola Muda Terkaya 2015
Liga Inggris 27 April 2015, 22:34
-
Chelsea Jadi Pelabuhan Karir Baru Coentrao?
Liga Inggris 27 April 2015, 22:27
-
Pedro Masuk Radar Transfer Chelsea
Liga Inggris 27 April 2015, 21:42
-
Fabregas Tak Masuk Tim Terbaik, Ini Kata Mourinho
Liga Inggris 27 April 2015, 20:35
LATEST UPDATE
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR