Bola.net - - Winger , Pedro Rodriguez, mengungkap bahwa ia lebih sering berada di posisi yang memungkinkannya mencetak gol, usai sering mendapatkan kesempatan bermain di lini depan musim ini.
Pedro mencetak delapan gol di semua kompetisi di musim perdananya di Chelsea, namun ia sudah melewati rekor itu musim ini dan memainkan peran yang amat penting dalam skema yang disusun oleh Antonio Conte.
Eks Barcelona itu pun mengakui bahwa permainannya kini jauh banyak berkembang, dan tak lupa berterima kasih atas bantuan semua rekan-rekannya di klub.
Selebrasi Gol Willian
"Saya selalu berpikir mengenai bagaimana saya bisa mencetak gol dan membantu tim, jadi ketika saya punya kans mencetak gol, saya akan coba membantu tim, itu tugas saya," tuturnya di laman resmi klub.
"Saya bermain sedikit ke tengah sekarang, dibandingkan musim lalu. Saya lebih sering mendapat bola dan menerima umpan di tengah, dan juga sering dalam posisi untuk mencetak gol. Tentu itu tidak terlepas dari bantuan rekan-rekan setim."
Chelsea kini tengah dalam momentum bagus dan mereka duduk kokoh di puncak klasemen sementara, unggul delapan angka dari Manchester City, dengan 13 laga tersisa.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Wolverhampton vs Chelsea 19 Februari 2017
Liga Inggris 16 Februari 2017, 15:45
-
Dier: Chelsea? Semua Masih Bisa Terjadi
Liga Inggris 16 Februari 2017, 15:00
-
Capello: Conte Perbaiki Spirit Chelsea
Liga Inggris 16 Februari 2017, 14:50
-
Taklukkan Premier League, Pedro Mengaku Ubah Mentalnya
Liga Inggris 16 Februari 2017, 14:20
-
Alonso: Atmosfer di Chelsea Kini Amat Hebat
Liga Inggris 16 Februari 2017, 13:50
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR