Bola.net - - Pelatih Swansea City, Bob Bradley percaya bahwa Jose Mourinho belum habis. Bradley menilai hanya masalah waktu sebelum pelatih asal Portugal itu membawa Manchester United bersinar di EPL musim ini.
Belakangan ini Mourinho memang kerap mendapat kritik dari para pendukung setan merah. Hal ini dikarenakan performa setan merah hingga sejauh ini bisa dikatakan tidak stabil di mana mereka sering kehilangan poin.
Bradley sendiri percaya bahwa tidak lama lagi semua orang bisa melihat betapa bagusnya Mourinho di Manchester United. "Apakah dia [Mourinho] sudah habis? Tidak, itu tidak benar, dia terlalu bagus untuk itu" beber Bradley kepada Sportsmole.
"Saya rasa saat ini dia berada dalam tekanan yang besar, di mana semua pelatih di EPL mengalami hal yang sama dan kami harus menerima itu. Masalahnya ada dia berada dalam klub yang besar dan tentu saja sorotan kepadanya jauh lebih besar dari kami"
"Dalam sepakbola memang terkadang tidak semua yang anda inginkan berjalan dengan semestinya. Bagaimana kemampuan anda sebagai manajer bertahan dalam kondisi yang ada di sekitar merupakan salah satu ujian besar sebagai manajer" tandas pelatih asal Amerika Serikat tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 7 November 2016, 22:54

-
Cedera Mata Van Persie Ternyata Tak Parah
Liga Eropa Lain 7 November 2016, 22:15
-
Tak Perlu Gol Indah, Pogba Ingin Cetak Banyak Gol
Liga Inggris 7 November 2016, 22:09
-
Ibrahimovic Minta Maaf Tak Bisa Turun untuk Hadapi Arsenal
Liga Inggris 7 November 2016, 21:42
-
Kata Cantona, Messi Sekarang Mirip Justin Bieber
Bolatainment 7 November 2016, 21:37
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR