Menurut Pellegrini, cara yang dipakai Chelsea dengan menekan wasit itu sudah tidak benar. Menekan wasit untuk mendapatkan sebuah keputusan tertentu adalah tindakan tidak etis.
Semua pelatih tentu selalu mempersiapkan pemain mereka untuk bisa menang dalam setiap laga. Namun pelatih juga wajib mengarahkan pemain untuk tetap menghormati pengadil di lapangan.
"Saya rasa semua manajer mempersiapkan timnya untuk menang. Tapi ada beberapa cara untuk menang, manajer harus tahu mana yang benar dan mana yang salah. Chelsea selalu berusaha memengaruhi wasit dalam setiap keputusan mereka. Wasit selalu dalam masalah ketika memimpin pertandingan Chelsea," terang Pellegrini kepada The Daily Mail.
Pellegrini sendiri sudah mengatakan bahwa Manchester City tidak akan melakukan tindakan tak sportif kepada wasit. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Ingin Bajak Ivanovic dari Chelsea
Liga Inggris 14 Maret 2015, 18:00 -
Pellegrini: Mourinho Ingin Menang Dengan Cara Yang Salah
Liga Inggris 14 Maret 2015, 07:38 -
Mourinho: Meski Tersingkir, Chelsea Tidak Pernah Kalah
Liga Champions 14 Maret 2015, 07:26 -
Pellegrini Sindir Ulah Chelsea
Liga Inggris 14 Maret 2015, 06:47
LATEST UPDATE
-
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR