Kontrak Milner di Etihad Stadium akan berakhir pada akhir musim ini sehingga City terancam kehilangan sang pemain dengan status free transfer. Sampai sejauh ini Milner sudah mengundang minat dari Liverpool dan beberapa klub dari luar negeri.
Beberapa waktu lalu Pellegrini merasa sangat optimis Milner segera memperpanjang kontraknya. Namun kini Pellegrini rupanya mulai merasa ragu Milner akan tetap bertahan di City.
"Saya tidak tahu apa yang akan terjadi dengan James. Dia harus membuat keputusan. Ini tergantung pada sesuatu yang menurut dia lebih baik di masa mendatang," ujar Pellegrini seperti dilansir ESPN.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mancini Rayu Yaya Toure Datang ke Inter
Liga Italia 25 April 2015, 03:27 -
Presiden Inter Nyatakan Minat Boyong Toure
Liga Italia 25 April 2015, 02:02 -
Milner Tak Terkejut Villa Mampu Bangkit Dari Keterpurukan
Liga Inggris 25 April 2015, 00:31 -
Pellegrini Ragu Milner Akan Bertahan di City
Liga Inggris 25 April 2015, 00:01 -
Pellegrini Yakin City Masih Bisa Beri Tantangan Untuk Toure
Liga Inggris 24 April 2015, 23:23
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00 -
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR