Aguero masih belum bermain selama 90 menit hingga saat ini, usai sebelumnya sempat absen tiga pekan karena cedera.
Namun demikian, masalah betis sepertinya bakal memaksa Wilfried Bony bergabung dengan Vincent Kompany dan Samir Nasri untuk naik ke meja perawatan, jelang lawatan tim ke Goodison Park.
"Bony mendapatkan tendangan di bagian betis, jadi ia mungkin takkan fit untuk besok. Dalam beberapa hari mendatang, ia harusnya sudah kembali dalam kondisi baik," jelas Pellegrini pada Four Four Two.
"Sergio memainkan tiga laga dalam sepekan, dan untuk saat ini itu bukan masalah. Cedera terakhir yang ia alami bukan cedera otot, hanya sedikit rasa sakit di bagian tumit.
"Ia fit dan cara terbaik baginya untuk segera pulih adalah terus bermain dan menemukan bentuk terbaiknya." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gerak Cepat, United Bisa Rebut Guardiola dari City
Liga Inggris 6 Januari 2016, 15:24
-
Tak Ada Belanja Pemain di Agenda Pellegrini
Liga Inggris 6 Januari 2016, 15:18
-
City Rela Bayar Mahal Anaknya, Ayah Sane Bangga
Liga Inggris 6 Januari 2016, 15:11
-
'Guardiola Pasti ke Manchester City'
Liga Inggris 6 Januari 2016, 12:16
-
Guardiola Diklaim Tolak Chelsea dan MU demi City
Liga Inggris 6 Januari 2016, 08:45
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR