Bola.net - - Winger , Jordon Ibe, mengatakan bahwa ia amat menghargai waktu yang ia habiskan di bersama Jurgen Klopp.
Setelah merasa karirnya tak bisa berkembang di Merseyside, Ibe memutuskan untuk hengkang dan menerima tawaran yang menantinya di Dean Court tahun lalu.
Namun demikian, Ibe mengaku punya banyak kenangan bagus bersama manajer Jerman, yang menurutnya membuat para pemainnya merasa percaya diri.
"Dia benar-benar manajer yang baik. Dia memberikan rasa percaya diri pada para pemain, dia membuat anda merasa penting. Tak peduli apakah anda pengganti atau starter. Semua merasa setara. Kredit untuknya," tutur Ibe di Sportsmole.
Jordon Ibe
"Jurgen sedikit lebih agresif, bukan dengan cara yang buruk. Dia hanya sangat antusias! Anda bisa lihat ketika dia ada di pinggir lapangan, seolah dia pemain ke-12."
"Dia banyak membantu meningkatkan cara saya bertahan. Saya bukan yang terbaik ketika harus membantu tim bertahan. Semua winger mengalami itu. Namun saya merasa saya banyak berkembang terkait aspek defensif."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perekrutan Salah Terjadi Berkat Bujuk Rayu Scout Liverpool
Liga Inggris 17 Desember 2017, 15:25
-
Fisiknya Luar Biasa, Klopp Sebut Salah Tidak Perlu Istirahat
Liga Inggris 17 Desember 2017, 14:56
-
Manajer Soton: Saya Tak Bisa Kontrol Masa Depan Van Dijk
Liga Inggris 17 Desember 2017, 09:54
-
Klopp Bantah Keita Hadir di Liverpool Januari Mendatang
Liga Inggris 17 Desember 2017, 05:20
-
Pemain Bournemouth Ungkap Klopp Pelatih yang Agresif
Liga Inggris 17 Desember 2017, 01:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR