
Bola.net - Sebuah wanti-wanti diberikan Harry Maguire ke skuat Manchester United. Ia menyebut Setan Merah harus fokus penuh untuk menjaga konsistensi performa mereka.
Di awal tahun kemarin, Manchester United mendapatkan banyak sekali kritikan. Ini disebabkan performa mereka sering naik turun dan mereka kehilangan banyak poin.
Namun dua minggu sebelum jeda internasional, performa MU mulai membaik. Mereka mulai konsisten meraih kemenangan.
Maguire menegaskan MU tidak boleh berpuas diri dengan situasi mereka saat ini. "Ya, memang benar bahwa hasil yang kami dapatkan belakangan ini sudah semain membaik," buka Maguire kepada United Review.
Baca komentar lengkap sang bek di bawah ini.
Belum Konsisten
Maguire menilai bahwa meski meraih banyak hasil bagus, ia menilai performa MU kerap tidak konsisten sehingga mereka harus memperbaiki hal itu.
"Kami kerap bermai ndengan tidak stabil. Namun kami selalu bersastu dan kami berhasil mendapatkan hasil yang bagus di periode itu,"
"Namun sekarang kami berada di periode yang krusial. Kami harus memastikan bahwa kami harus tampil dengan baik dari minggu ke minggu,"
Perbaiki Performa
Menurut Maguire, MU punya PR besar untuk memperbaiki performa mereka. Ia yakin jika performa mereka membaik, maka mereka bisa meraih lebih banyak hasil yang apik.
"Saya selalu bilang bahwa saya sangat percaya bahwa performa yang bagus akan membuahkan hasil yang baik juga,"
"Jadi kami harus memastikan bahwa kami selalu tampil dengan performa yang baik. Jika itu kami lakukan maka hasilnya akan mengikuti," ujarnya.
Laga Berikutnya
Manchester United saat ini sedang berlatih keras. Mereka mempersiapkan diri untuk pertandingan berikutnya.
Mereka dijadwalkan akan bermain di Old Trafford pada akhir pekan nanti. Mereka akan menjamu Middlesbrough pada pertandingan babak keempat FA Cup.
Klasemen Premier League
(United Review)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saran untuk Haaland: Manchester United No, Liverpool Yes
Bundesliga 3 Februari 2022, 23:24
-
Usai dari Manchester United, Edinson Cavani Pindah ke Spanyol?
Liga Inggris 3 Februari 2022, 21:00
-
Performa Mulai Membaik, Harry Maguire Minta MU Jaga Konsistensi
Liga Inggris 3 Februari 2022, 20:40
-
Manchester United Coba Boyong Nicolo Zaniolo di Musim Panas 2022
Liga Inggris 3 Februari 2022, 20:22
-
Atletico Madrid vs Manchester United, Antoine Griezmann Absen?
Liga Champions 3 Februari 2022, 20:10
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR