Bola.net - - Penyerang Chelsea, Alvaro Morata, diklaim menjadi penyebab ketidakharmonisan ruang ganti Chelsea. Dikutip dari tribalfootball, sikap Morata dinilai membuat rekan setimnya gelisah di tengah pertandingan.
Betapa tidak, Morata diisukan sebagai pemain yang suka mengeluh dan meracau tak karuan di tengah pertandingan, khususnya saat jeda paruh waktu.
Mantan penyerang Real Madrid ini kabarnya suka mengeluhkan soal kinerja wasit, bek lawan, atau rasa sakit dan ngilu yang dialaminya saat bermain. Morata dinilai sebagai orang yang mudah mengeluh.
Alvaro Morata
Dilaporkan, perilakunya inilah yang menjadi penyebab menurunnya performa Morata pada beberapa pertandingan terakhir.
Pemain berusia 25 tahun ini sudah kesusahan sejak awal tahun 2018, dia belum mencetak gol dalam sepuluh pertandingan terakhir Premier League.
Dewasa ini, penampilan Morata saat Chelsea dikalahkan Manchester United akhir pekan lalu pun dinilai sangat buruk. Dia seolah malas bermain bertahan dan akhirnya menyulut kemarahan Antonio Conte.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pujian Giggs Untuk Performa McTominay Lawan Chelsea
Liga Inggris 28 Februari 2018, 22:58
-
Courtois Keluhkan Chelsea Yang Kebobolan Dua Kali Dengan Cara Yang Sama
Liga Inggris 28 Februari 2018, 21:14
-
Courtois Tak Paham Kenapa Hazard Tak Main Full Lawan MU
Liga Inggris 28 Februari 2018, 20:50
-
Matic Ramalkan McTominay Bakal Jadi Pemain Top
Liga Inggris 28 Februari 2018, 20:24
-
Conte Paksa Chelsea Ikut Perburuan Icardi
Liga Inggris 28 Februari 2018, 15:00
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR