Bola.net - - Legenda Liverpool Jamie Carragher memperingatakan Jose Mourinho bahwa Manchester United bakal kesulitan meraih gelar juara jika terus bermain dan mendapat hasil seperti saat bertandang ke Anfield akhir pekan kemarin.
Musim ini, Setan Merah menunjukkan perubahan dalam gaya permainannya di musim kedua Mourinho di Old Trafford. MU menjadi lebih atraktif dan haus gol.
Akan tetapi, permainan itu menghilang saat Romelu Lukaku dan kawan-kawan bermain di kandang Liverpool pada akhir pekan kemarin. Mourinho mengisntruksikan anak-anak asuhnya untuk bermain defensif.
Pada akhirnya, MU berhasil pulang dengan hasil imbang 0-0. Menurut Carragher, jika United kerap bermain seperti itu, maka mereka akan kesulitan untuk bisa meraih trofi juara lagi untuk pertama kalinya sejak tahun 2013 lalu.
Jamie Carragher
"Jose Mourinho selalu dipuji - dan memang pantas diperlakukan demikian - sebagai orang dalam kesempatan-kesempatan besar, orang dalam pertandingan-pertandingan besar, 'masterclass Mourinho' memenangkan pertandingan ini," tuturnya pada Sky Sports.
"Caranya, akhir-akhir ini, tidak berhasil. Saya kembali ke saat Peter Schmeichel memenangkan banyak gelar dengan Manchester United dan mereka mungkin memiliki enam pertandingan besar - Liverpool tandang dan kandang, kandang dan tandang ke Arsenal dan ada tim lain yang ikut bersaing merebut trofi juara, entah apakah itu Chelsea atau Newcastle," kenangnya.
"Saya tidak akan mengkritik dirinya atas caranya bermain di Anfield karena Anda masih bisa memenangkan pertandingan dengan bermain seperti itu - tapi jika hasil itu berlanjut, saya pikir akan sangat sulit baginya untuk memenangkan gelar juara," cetus Carragher.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Owen Untuk Pertandingan Benfica vs Manchester United
Liga Champions 18 Oktober 2017, 19:56
-
MU Dihimbau Tidak Sampai Kalah dari City
Liga Inggris 18 Oktober 2017, 19:24
-
Peringatan Legenda Liverpool Untuk MU dan Mourinho
Liga Inggris 18 Oktober 2017, 18:54
-
Open Play 18 Oktober 2017, 16:21

-
PSG Mulai Ancang-ancang Dekati Mourinho
Liga Inggris 18 Oktober 2017, 15:35
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR