"Inilah sepakbola," ujar Lessa, usai uji coba anak asuhnya.
"Kadang ada sebuah pertandingan di mana tim main luar biasa. Ada pula pertandingan di mana tim mengalami sedikit kesulitan," sambungnya.
Sebelumnya, pada laga uji coba mereka, Sabtu (12/03), Persipura hanya mampu menang 1-0 kala menghadapi tim amatir NZR pada laga uji coba. Gol semata wayang Mutiara Hitam pada laga tersebut dicetak melalui eksekusi Pacho Kenmogne pada babak pertama.
Persipura sendiri telah menghadapi NZR pekan lalu. Pada pertandingan tersebut, mereka bermain imbang tanpa gol.
Sementara itu, Lessa menilai, pada laga ini anak asuhnya tak menunjukkan kekuatan mental mereka. Menurutnya, ketika masuk lapangan, anak asuhnya sudah harus siap menunjukkan kemampuan mental mereka.
"Kalau sudah masuk ke lapangan, mereka harus mampu menunjukkan kualitas tinggi yang dimiliki," tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persipura Diminta Mampu Mengontrol Pertandingan
Bola Indonesia 12 Maret 2016, 18:25
-
Persipura Hanya Menang Tipis, Osvaldo Lessa Tak Risau
Liga Inggris 12 Maret 2016, 17:35
-
Pacho Kenmogne Akui Lancar Beradaptasi di Persipura
Bola Indonesia 9 Maret 2016, 20:08
-
Osvaldo Lessa Ingin Jajal Bintang Muda Papua
Bola Indonesia 9 Maret 2016, 20:04
-
Persipura Jadwalkan Dua Uji Coba Lagi
Bola Indonesia 9 Maret 2016, 17:14
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR