Schmeichel yang pernah bermain di Old Trafford selama delapan musim dan ikut membawa Setan Merah meraih lima trofi Premier League dan juga anggota skuat peraih treble 1999, mengaku tak habis pikir dengan musim ini. Pasalnya, skuat Setan Merah dihuni banyak pemain berkualitas yang seharusnya membuat mereka mampu setidaknya bersaing di papan atas.
"Untuk menjadi pemain Manchester United, yang bertanggung jawab. Anda harus berjuang, tak pernah menyerah, bahkan ketika itu tak terjadi anda harus tetap mencoba," terangnya.
"Tapi saya melihat, sepanjang musim ini, beberapa pemain tak melakukan itu dan ini membuat saya kecewa," tandasnya.
(fts/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Friendly: Jepang 4-2 Selandia Baru
Open Play 5 Maret 2014, 22:46
-
Van Persie - Robben Diragukan Tampil Versus Prancis
Piala Dunia 5 Maret 2014, 21:34
-
De Boer: Van Persie Akan Hengkang dari United
Liga Inggris 5 Maret 2014, 21:32
-
Vidic Sangat Senang Memilih Inter
Liga Italia 5 Maret 2014, 20:54
-
Agen Vidic: Inter Berhasil Kalahkan Tawaran Dari Tim Lain
Liga Italia 5 Maret 2014, 20:28
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR