
Meskipun peluang keduanya untuk tampil lawan Prancis tidak terlalu besar, pelatih Oranje Louis van Gaal mengaku tak terlalu khawatir karena keduanya dipastikan ikut ke Piala Dunia 2014.
"Akan kami lihat lagi kondisi kedua pemain itu, tapi kami tak akan mengambil resiko. Tak jadi masalah bila keduanya tak main lawan Prancis karena saya tak perlu menguji mereka lagi." terang van Gaal.
"Van Persie dan Arjen Robben akan bermain di Piala Dunia." tegas mantan pelatih Bayern Munich ini.
Van Persie adalah top skorer tim nasional Belanda dengan 41 gol dari 81 penampilan.
Bila tak ada perubahan pertandingan uji coba Prancis versus Belanda akan ditayangkan live oleh MNCTV hari Kamis 6 Maret 2014 pukul 03.00WIB. (espn/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Friendly: Jepang 4-2 Selandia Baru
Open Play 5 Maret 2014, 22:46
-
Van Persie - Robben Diragukan Tampil Versus Prancis
Piala Dunia 5 Maret 2014, 21:34
-
De Boer: Van Persie Akan Hengkang dari United
Liga Inggris 5 Maret 2014, 21:32
-
Vidic Sangat Senang Memilih Inter
Liga Italia 5 Maret 2014, 20:54
-
Agen Vidic: Inter Berhasil Kalahkan Tawaran Dari Tim Lain
Liga Italia 5 Maret 2014, 20:28
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR