Bola.net - - Antonio Conte belum lama ini memberikan penjelasan mengapa ia memainkan Cesc Fabregas ketika menang atas Swansea City.
Chelsea mencatat kemenangan 3-1 di Stamford Bridge untuk membuat keunggulan mereka di puncak klasemen menjadi 10 angka.
Conte memutuskan menurunkan Fabregas dari awal dan mengisi tempat Nemanja Matic. Hal itu terbukti sebagai keputusan tepat usai pemain Spanyol mencetak gol pembuka di menit ke-19.
Dan ketika ditanya mengenai alasannya menurunkan Fabregas timbang Matic, Conte dengan cepat mengatakan bahwa baginya yang terpenting adalah membantu tim meraih kemenangan, dan bukan memuaskan satu individu tertentu.
Nemanja Matic
"Swansea bermain amat kompak. Mungkin di laga ini terlalu sulit menemukan celah antar lini. Saya amat bahagia, untuk Cesc dan juga Nemanja. Ketika saya meminta dia bermain, dia bermain amat bagus. N'Golo juga fantastis. Itulah mengapa kami di puncak klasemen, semua pemain saya bermain bagus," tutur Conte menurut laman resmi klub.
"Bagi saya, selalu sulit untuk membuat keputusan seperti ini. Namun saya harus melakukannya. Kadang saya membuat kesalahan, namun saya coba melakukan yang terbaik karena saya ingin tim menang."
"Melawan Swansea, saya memutuskan untuk menurunkan Cesc, namun jangan lupakan Matic, Kante juga. Kami harus terus bermain seperti ini. Target kami lebih penting dari seorang pemain."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Beda Ibrahimovic Dengan Shevchenko Menurut Carragher
Liga Inggris 28 Februari 2017, 23:41
-
Hazard: Kami Tahu Caranya Jadi Juara
Liga Inggris 28 Februari 2017, 19:45
-
Chelsea Pantau Langsung Permainan Andrea Belotti
Liga Italia 28 Februari 2017, 19:03
-
Mencetak Gol Tak Jadi Obsesi Eden Hazard
Liga Inggris 28 Februari 2017, 17:07
-
Terry: Selamat untuk Carlo Ancelotti!
Liga Inggris 28 Februari 2017, 15:05
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR