Bola.net - - Bos , Mauricio Pochettino, mengakui bahwa dirinya amat mengagumi bos rivalnya di Manchester City, Josep Guardiola.
Pochettino mengatakan bahwa mereka berdua memulai karir sebagi pelatih di saat yang hampir bersamaan.
Hal tersebut diungkap oleh mantan pemain Argentina dalam wawancara yang ia lakukan dengan L'Equipe belum lama ini.
"Saya kira kami mulai melatih di saat yang hampir bersamaan, mungkin hanya terpisah enam bulan," tutur Pochettino.
Mauricio Pochettino
"Saya tidak pernah terlalu dekat dengan Guardiola, jadi mustahil mengatakan dia adalah sumber inspirasi anda ketika anda tidak terlalu mengenalnya. Namun yang jelas dia mengalami sukses luar biasa selama berada di Barcelona dan Bayern, dan dia mungkin akan mengalami hal serupa di Manchester City."
"Dia bisa menjadi panutan untuk banyak pelatih muda. Saya menyadari bahwa dia adalah pelatih yang benar-benar saya sukai dan menurut saya, dia adalah salah satu terbaik dunia. Saya sangat menikmati melihat tim asuhannya bermain."
City saat ini tengah duduk di puncak klasemen sementara Premier League dengan keunggulan lima poin setelah 10 pertandingan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks MU Ini Peringatkan City Akan Bahaya Periode Musim Dingin
Liga Inggris 31 Oktober 2017, 18:24
-
Prediksi Napoli vs Manchester City 2 November 2017
Liga Champions 31 Oktober 2017, 15:19
-
Data dan Fakta Liga Champions: Napoli vs Manchester City
Liga Champions 31 Oktober 2017, 15:09
-
Pochettino: Guardiola Panutan Semua Pelatih di Dunia
Liga Inggris 31 Oktober 2017, 14:40
-
Fernandinho: City Sekarang Adalah yang Terbaik
Liga Inggris 31 Oktober 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR