Sang striker bergabung dengan Galatasaray pekan lalu usai gagal menembus tim inti di bawah asuhan Arsene Wenger. Ia tidak pernah tampil sebagai starter di paruh pertama musim 2014/15, sebelum akhirnya dipinjamkan ke Inter.
Podolski, yang memenangkan Piala FA di tahun 2014, lantas menggunakan akun Twitter untuk mengucap selamat tinggal pada fans The Gunners, sembari mengharap yang terbaik bagi klub London Utara.
"Selama tiga tahun, saya mendapat kehormatan bekerja bersama banyak orang luar biasa di Arsenal. Saya ingin berterima kasih pada semua orang, dari staff yang ada di belakang layar dan rekan setim, yang sudah membantu membuat London terasa seperti rumah kedua saya," tulis Podolski.
"Pada fans, mereka yang terbaik di Inggris, selalu mendukung saya dan tim apapun yang terjadi. Saya akan terus menjadi seorang Gunner! Saya percaya musim depan tim akan bisa merebut gelar juara liga dan saya akan melihatnya sebagai fan! COYG." [initial]
(twi/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramsey Kesulitan Bandingkan Bale dan Sanchez
Liga Inggris 9 Juli 2015, 23:11
-
Wenger Sebut Sanchez Tak Punya Rasa Takut
Liga Inggris 9 Juli 2015, 21:07
-
Le Saux Sebut Cech Jadikan Arsenal Calon Juara
Liga Inggris 9 Juli 2015, 21:06
-
Le Saux Dukung Keputusan Chelsea Lego Cech
Liga Inggris 9 Juli 2015, 20:40
-
Alexis Sanchez Hebat, Wenger Yakin Arsenal Akan Juara
Liga Inggris 9 Juli 2015, 18:09
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR