Penyerang asal Jerman itu mengakui memang benar Arsenal belum terkalahkan hingga pekan ke-4 EPL. Namun itu bukan jaminan mereka bakal juara.
Masih jauh tugas yang harus diselesaikan, termasuk kala akhir pekan ini ke rumah Manchester City.
"Kami baru memainkan 4 laga, terlalu dini bicara tentang gelar di kompetisi ini. Anda belum juara jika memenangi satu laga, begitu juga jika kalah."
"Kami punya kesempatan merebut 3 poin dari City. Asal kami bermain seperti saat lawan Liverpool dan Southampton."
Prince Poldi juga melihat ada handicap di segi mental. Sebab The Citizen baru saja tumbang di Real Madrid tengah pekan ini. Sementara Arsenal menang di kandang Montpellier. (tri/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengapa Casillas Tak Rayakan Gol Ronaldo?
Open Play 20 September 2012, 22:00
-
Laga Madrid vs City Catat Rekor Baru
Liga Champions 20 September 2012, 15:40
-
Jadwal TV : 21 - 24 September 2012
Jadwal Televisi 20 September 2012, 15:20
-
Podolski: Terlalu Dini Bicara Gelar Bagi Arsenal
Liga Inggris 20 September 2012, 14:05
-
Mantan Petinggi Barca Labeli Mourinho Psikopat
Liga Champions 20 September 2012, 13:00
LATEST UPDATE
-
Chelsea Resmi Lepas Raheem Sterling, Akhiri Hubungan Lewat Pernyataan Singkat
Liga Inggris 29 Januari 2026, 02:43
-
Arsenal Tanpa Declan Rice di Laga Terakhir Liga Champions, Ini Penyebabnya
Liga Champions 29 Januari 2026, 02:40
-
Kenapa Pedri Absen di Laga Barcelona vs FC Copenhagen?
Liga Champions 29 Januari 2026, 02:36
-
Tempat Menonton PSV vs Bayern: Jam Berapa dan Nonton Live Streaming di Mana?
Liga Champions 29 Januari 2026, 01:19
-
Tempat Menonton Club Brugge vs Marseille: Duel Hidup Mati Menuju Fase Gugur UCL
Liga Champions 29 Januari 2026, 01:14
-
Tempat Menonton Dortmund vs Inter: Jam Berapa dan Nonton Live Streaming di Mana?
Liga Champions 29 Januari 2026, 00:58
-
Tempat Menonton PSG vs Newcastle: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 29 Januari 2026, 00:16
-
Tempat Menonton Eintracht Frankfurt vs Tottenham: Misi 8 Besar The Lilywhites
Liga Champions 29 Januari 2026, 00:04
-
Tempat Menonton Napoli vs Chelsea: Jam Berapa dan Nonton Live Streaming di Mana?
Liga Champions 28 Januari 2026, 23:24
-
Harry Maguire, Kontrak Baru, dan Dilema Manchester United
Liga Inggris 28 Januari 2026, 22:53
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04


























KOMENTAR