Bola.net - - Paul Pogba mengatakan bahwa Premier League jauh lebih intens ketimbang Serie A dan hal tersebut membuat fisiknya mendapatkan ujian yang cukup berat.
Gelandang Prancis kembali ke Manchester United dengan transfer yang sempat memecahkan rekor dunia di musim panas 2016. Namun ia tak berhasil menunjukkan kemampuan maksimal di musim perdananya sejak kembali ke Inggris.
Di musim 17/18, Pogba mencatat start apik, namun ia sempat absen enam pekan karena cedera hamstring.
Sang bintang akhirnya berhasil membuat comeback di pertandingan melawan Newcastle pekan lalu. Ia mencetak satu gol dan melepas satu assist di Old Trafford untuk membantu tuan rumah menang 4-1.
"Kembali dan bermain lagi, mencetak gol di laga comeback, saya merasa amat bersyukur," tutur Pogba menurut Goal International.
Paul Pogba
"Hampir sepanjang musim lalu, saya mengalami banyak cedera, namun hanya cedera kecil. Anda dituntut untuk benar-benar memulihkan diri karena Premier League berbeda dengan Serie A. Jauh lebih intens dan anda harus bisa benar-benar fit untuk memainkan banyak pertandingan."
"Saya sudah berlatih keras untuk kembali fit. Musim ini bakal amat panjang, jadi kami harus terus bugar - bukan cuma saya, tapi semua pemain."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gara-gara De Gea, Situasi Madrid Kian Memanas
Liga Spanyol 21 November 2017, 16:00
-
Comeback Ibrahimovic di MU Dianggap Mirip Scholes
Liga Inggris 21 November 2017, 15:50
-
Peringatan Keras! Cedera Ibra Bisa Kambuh dan Lebih Parah
Liga Inggris 21 November 2017, 15:40
-
Griezmann Tak Menyesal Batal Tinggalkan Atletico
Liga Spanyol 21 November 2017, 13:50
-
Ini Perbedaan Yang Akan Bikin Man City Juara, Bukan MU
Liga Inggris 21 November 2017, 13:45
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR