Bola.net - - Mantan pemain Liverpool, Steve Nicol mengklaim bahwa Manchester United tak memiliki pengganti sepadan ketika pemain penting seperti Paul Pogba harus absen dan absennya Pogba akan mengubah gaya sepakbola mereka. Berbeda dengan Manchester City yang menurutnya punya pengganti di tiap posisi dan tak akan mengubah gaya bermain mereka.
Pogba kembali ke bermain untuk Manchester United dalam kemenangan 4-1 atas Newcastle United pekan lalu setelah dua bulan absen karena mengalami cedera hamstring.
Gelandang asal Prancis itu menjadi bintang dalam kemenangan tersebut, mencetak satu gol dan membuat satu assist dan membuatnya terpilih sebagai pemain terbaik.
Kemenangan ini membuat The Red Devils masih tertinggal delapan poin dari Manchester City di puncak klasemen.
Nicol percaya bahwa City adalah favorit untuk juara musim ini karena bahkan ketika mereka kehilangan pemain penting karena cedera, hal itu tak mempengaruhi permainan mereka. Tapi bila United kehilangan Pogba, dia menganggap gaya sepakbola mereka berubah dan tak mendapatkan hasil yang diharapkan.
"Saya pikir perbedaan di United dengan dan tanpa Pogba telah mengatakan kenapa Manchester City yang kami pikir akan memenangkan gelar," ujarnya.
"Bila City kehilangan satu pemain, anda bisa memilih pemain lain untuk starting XI dan saya tak berpikir itu akan mengubah apapun dari mereka. Saya tak berpikir mereka akan berubah bila kehilangan De Bruyne. City saya pikir masih akan bermain sebagaimana mereka bermain," sambungnya.
"Manchester United benar-benar berbeda bila mereka kehilangan Paul Pogba, mereka lebih seperti gaya memarkir bus lagi," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terpesona Magis De Bruyne, Madrid Siap Ajukan Penawaran Fantastis pada City
Liga Spanyol 21 November 2017, 19:57
-
Lampard Menatap Era Emas Klub Inggris di Liga Champions
Liga Champions 21 November 2017, 19:02
-
Stones Tumbang, Guardiola Salahkan FIFA
Liga Inggris 21 November 2017, 15:10
-
City Mainkan Sepakbola Terbaik Dalam Sejarah Premier League
Liga Inggris 21 November 2017, 14:25
-
Ini Perbedaan Yang Akan Bikin Man City Juara, Bukan MU
Liga Inggris 21 November 2017, 13:45
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR