
Secara bisnis, Premier League jelas sangat menjanjikan dan menggiurkan. Salah satu contohnya adalah pra musim 2014-15 lalu, saat Manchester United berhadapan dengan Real Madrid di Michigan, Amerika Serikat, terhitung ada 109.000 fans yang datang langsung ke stadion.
Sementara Arsenal, Chelsea dan Manchester City juga turut menggelar pra musim di negara yang dipimpin Barack Obama itu. Membuktikan bahwa pasar di luar Inggris sangat potensial.
Menurut Sky Sports, saat ini sudah muncul wacana untuk menggelar pertandingan Premier League di luar Inggris. Wacana yang didukung oleh Tim Leiweke, mantan petinggi Seattle Sounders.
"Di Amerika Serikat pertandingan-pertandingan uji coba berlangsung spektakuler. Wacana ini menimbulkan perdebatan serius dan sebuah hal yang harus diputuskan oleh Premier League dan fans dan bahkan para pemain." ujar Leiweke.
Wakil presiden FIFA Jeffrey Webb juga mendukung wacana tersebut.
"Pasar di Amerika Serikat sangat besar bukan hanya untuk Premier League tapi juga liga-liga lainnya dan saya yakin itu akan menjadi promosi yang luar biasa." [initial]
Update berita Premier League mu di sini
- Arsenal Belum Sepakat Ozil Absen Tiga Bulan
- Persaingan Ketat, Milner Belum Berniat Hengkang Dari City
- Blackett Ingin Singkirkan Di Maria dan Van Persie
- Demi Higuain, Liverpool Setor Lucas dan 22 Juta Pounds Pada Napoli?
- Mancini: Liverpool Adalah Kesempatan Terakhir Balotelli
- Banyak Bek Man United Cedera, Rojo Tak Khawatir
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keown: Chelsea Bisa Unbeaten Seperti Arsenal
Liga Inggris 9 Oktober 2014, 23:23
-
'Perselisihan Mourinho dan Wenger Bikinan Media'
Liga Inggris 9 Oktober 2014, 18:15
-
Kuntit Chelsea, Arsenal Juga Ngidam Talisca
Liga Inggris 9 Oktober 2014, 11:33
-
Klaim Tak Ada Rasisme, Mourinho Dicerca Pejabat FIFA
Liga Inggris 9 Oktober 2014, 10:16
-
Gattuso Anggap Mourinho Manajer Paling Impresif
Liga Inggris 9 Oktober 2014, 08:28
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR