Laporan dari media Inggris itu mengatakan bahwa PSG sudah membuat pernyataan tegas bahwa mereka sama sekali tidak berniat melepas pemuda Brasil di musim panas ini.
Tentu ini merupakan kabar buruk bagi The Blues, usai John Terry menunjukkan tanda-tanda penurunan permainan dan mendapat kartu merah ketika bermain melawan West Brom. Klub London Barat disebut ingin mendatangkan setidaknya satu bek sebelum bursa musim panas ditutup.
Kartu merah yang didapat oleh Terry membuat Chelsea kekurangan stok di lini belakang, lantaran mereka hanya punya Gary Cahill dan Kurt Zouma.
Namun sepertinya, Marquinhos tak bakal mengikuti jejak Pedro dengan mendarat di London musim panas ini. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nantes Sepakat Lepas Papy Djilobodji ke Chelsea
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 21:27
-
Lamban, Matic Disebut Bisa Bahayakan Pertahanan Chelsea
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 17:46
-
Bates Sebut Chelsea Tengah Alami Krisis
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 14:13
-
Juve: Tak Ada 109 Juta Pounds, Pogba Tak ke Chelsea
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 11:18
-
Legenda MU: Kalah, Pemain Chelsea Perlu Ditampar
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 11:12
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR