Bola.net - - Legenda Liverpool Steven Gerrard memuji performa apik Mohamed Salah saat berhadapan dengan akhir pekan kemarin.
Salah menjadi starter di pertandingan yang digelar di Anfield tersebut. Ia dimainkan bersama dengan Alex Oxlade-Chamberlain untuk mendampingi Daniel Sturridge.
Salah sendiiri mendapatkan pengawalan ketat dari para penggawa Chelsea. Namun demikian hal itu tak menghentikannya untuk menebar sejumlah ancaman, dan akhirnya berhasil menjebol gawang Thibaut Courtois.
Salah bermain penuh selama 90 menit di pertandingan tersebut. Penampilannya pun menuai banyak pujian. Gerrard pun tentunya tak ketinggalan untuk mengacungkan jempolnya pada mantan pemain The Blues tersebut.
Steven Gerrard
"Ia luar biasa. Ia selalu menjadi ancaman. Ia sangat kuat pada bola, ia agak seperti Eden Hazard jika Anda suka - punya postur tubuh sangat bagus, orang-orang memantul saat berbenturan dengannya," ujarnya pada BT Sport.
"Ketika ia berhasil mencetak gol, itu terjadi berkat ketenangannya, betapa rileksnya dirinya. Ia memilih sudutnya. Ia adalah finisher yang hebat," puji Gerrard.
"Ia bekerja keras untuk tim. Saat ini, di mana Liverpool berada, mereka tidak bisa mengistirahatkannya," tegas mantan skipper The Reds ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daripada Curang, Klopp Pilih Pensiun
Liga Inggris 27 November 2017, 22:23
-
Pujian Captain Fantastic Untuk Mo Salah
Liga Inggris 27 November 2017, 20:47
-
Morata Masih Jauh Dari Level Drogba
Liga Inggris 27 November 2017, 19:50
-
Conte: Chelsea Sedang Membangun Masa Depan
Liga Inggris 27 November 2017, 18:07
-
Courtois Jual Mahal, Chelsea Dekati Penjaga Gawang Inggris Ini
Liga Inggris 27 November 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR