Bola.net - - Gelandang Arsenal, Aaron Ramsey menegaskan bahwa timnya harus berubah dan memperbaiki performa mereka setelah dibantai telak oleh Liverpool.
Tandang ke Anfield dalam lanjutan Premier League, The Gunners kalah telak dengan skor empat gol tanpa balas, Kekalahan ini menjadi kekalahan kedua beruntun Mesut Ozil dkk setelah di pekan kedua Premier League mereka kalah tipis 0-1 melawan Stoke City.
Roberto Firmino mengawali pesta gol tuan rumah pada menit ke-17. Sadio Mane menggandakan kedudukan saat pertandingan memasuki menit ke-40. Di paruh kedua, The Gunners semakin terpuruk setelah Mohamed Salah mencetak gol pada menit ke-57 sebelum ditutup gol sundulan Daniel Sturridge pada menit ke-77.
"Tak ada yang positif dari laga ini. Kami harus mengubah sesuatu bila kami ingin bersaing musim ini. Performa kami tak cukup bagus," ujarnya.
"Liverpool menunjukkan apa yang dibutuhkan untuk bersaing di Premier League dan kami akan harus melakukan sesuatu bila kami ingin bersaing," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pecahkan Rekor Transfer, Naby Keita Akan Gabung Liverpool
Liga Inggris 28 Agustus 2017, 21:58
-
Ada Salah, Liverpool Malah Disebut Lebih Lemah dari Musim Lalu
Liga Inggris 28 Agustus 2017, 20:54
-
Spurs Tertarik, Liverpool Siap Jual Origi
Liga Inggris 28 Agustus 2017, 20:29
-
Jika Jadi Jual Evans, West Brom Akan Beli Sakho
Liga Inggris 28 Agustus 2017, 19:35
-
Jika Tak Jadi ke Barca, Seri Ingin ke Liverpool Atau Juventus
Liga Champions 28 Agustus 2017, 19:11
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR