Bola.net - - Gelandang Nice Jean Michael Seri mengaku dirinya sangat ingin pindah ke klub-klub besar macam atau Juventus jika ia tak jadi pindah ke Barcelona.
Musim panas ini, Seri masuk dalam daftar pemain yang diincar oleh Barca. Klub Catalan tersebut sempat melakukan negosiasi dengan Nice.
Akan tetapi pada akhirnya nego gagal karena Nice meminta Barca membayar lebih banyak uang untuk pemain 26 tahun tersebut. Seri sendiri mengaku sedih gagal pindah ke klub impiannya, yang pernah diperkuat pemain idolanya yakni Xavi.
Seri sendiri mengaku masih ingin pindah ke Barca. Akan tetapi jika memang ia tak bisa memperkuat tim yang bermarkas di Camp Nou, maka ia ingin pindah ke klub lain yang juga berstatus sebagai tim besar di Eropa.
Selebrasi pemain Liverpool saat gol Sadio Mane.
Ia pun menyebut nama raksasa Premier League seperti Liverpool dan raksasa Serie A seperti Juve. Akan tetapi masih ada klub-klub lain yang juga masuk kriteria klub idamannya.
"Saya ingin bermain untuk klub besar Eropa, seperti Juventus, PSG, Arsenal, Borussia Dortmund, Liverpool," ungkap Seri pada Mundo Deportivo.
Juventus
"Misalnya, Roma, telah melakukan beberapa penawaran. Saya sudah sering berbicara dengan Monchi dan transfer ini belum terjadi baik karena alasan ekonomi," serunya.
"Monchi kesal dengan para pemimpin Nice! Roma adalah pilihan bagus, tapi tidak ada hubungannya dengan Barca," tandasnya.
Baca Juga:
- Gagal ke Barca, Jean Seri Mengaku Terpukul dan Sedih
- Diincar Barca, Nice Tak Berani Jamin Masa Depan Seri
- Wenger Terjun di Perburuan Servis Seri
- Agen Klaim PSG Ingin Rekrut Seri untuk Pancing Emosi Barca
- Barcelona Dekati Seri, Nice Murka
- Seri Tegaskan Belum Akan ke Barca Hingga Akhir Pekan
- Barcelona Tuntaskan Dua Transfer Akhir Pekan Ini
- Pemain Nice Ini Akui Napoli adalah Klub Top di Eropa
- Seri: Gabung Barcelona adalah Hal yang Bagus
- Sarri Kagumi Kualitas Jean Seri
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jika Tak Jadi ke Barca, Seri Ingin ke Liverpool Atau Juventus
Liga Champions 28 Agustus 2017, 19:11
-
Bonucci: Milan Masih di Belakang Juventus dan Napoli
Liga Italia 28 Agustus 2017, 14:40
-
Dihukum Penalti vs Juventus, Juric: Itu Tak Disengaja
Liga Italia 28 Agustus 2017, 14:19
-
Allegri Yakin Dybala Bisa Jauh Lebih Baik Lagi
Liga Italia 28 Agustus 2017, 14:04
-
Allegri: Butuh Kesabaran Berurusan Dengan VAR
Liga Italia 28 Agustus 2017, 13:52
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR