Di musim ini penampilan Ramsey kurang maksimal lantaran kerap keluar masuk ruang perawatan. Usai dinyatakan pulih, manajer Arsene Wenger pun kembali mempercayakan Ramsey untuk mengisi lini tengah timnya.
Pemain asal Wales itu pun ternyata mampu membayar kepercayaan yang telah diberikan oleh Wenger. Ramsey berhasil mencetak dua gol dalam dua pertandingan terakhir yang dijalani Arsenal.
"Ini bagus. Saya senang. Saya kecewa dengan sejumlah cedera yang saya alami tahun ini," kata Ramsey kepada Arsenal Player.
"Selalu sulit ketika Anda berada dalam skenario berhenti dan bermain, tapi saya merasa baik dan mudah-mudahan saya bisa terbebas dari cedera untuk sisa musim."[initial]
Baca Juga:
- Parlour: Cech Akan Jadi Rekrutan Hebat Bagi Arsenal
- Parlour Sebut Arsenal Masih Butuh Bek Tengah Lagi
- Parlour Yakin Schneiderlin Akan Perkokoh Pertahanan Arsenal
- Demi Liga Champions, Arsenal Diwajibkan Belanja Pemain Bintang
- Parlour Ragukan Keseriusan Arsenal Saat Ladeni Monaco
- 'Arsenal Harus Move On Dari Wenger'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramsey Girang Arsenal Kembali Temukan Konsistensi
Liga Inggris 20 Maret 2015, 22:41
-
Ramsey Berharap Tak Kembali Dihantam Cedera
Liga Inggris 20 Maret 2015, 22:19
-
Parlour Optimis Wenger Bertahan di Arsenal Musim Depan
Liga Inggris 20 Maret 2015, 22:12
-
Parlour Yakin Sanchez Akan Temukan Ketajamannya Lagi
Liga Inggris 20 Maret 2015, 21:31
-
Parlour: Cech Akan Jadi Rekrutan Hebat Bagi Arsenal
Liga Inggris 20 Maret 2015, 20:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR