Vardy mampu tampil cemerlang sejak awal musim dengan torehan gol demi gol yang ia cetak untuk The Foxes. Namun performanya sempat menurun setelah ia menjalani operasi pangkal paha minor beberapa waktu lalu.
Namun torehan dua gol yang ia cetak ke gawang Liverpool tengah pekan ini membuat Ranieri yakin penyerang andalannya itu telah kembali.
"Sekarang satu bulan lebih atau kurang sejak dia memulai kembali sesi latihan. Sebelumnya dia tak berlatih. Dia memainkan permainan tanpa pelatihan dan itu tak mudah," ujarnya.
"Dia memang terus mencetak gol, tapi perlahan ia melambat. Sekarang dia fresh, dia adalah Vardy yang baru, dia memberikan banyak tekanan dan dia mencetak gol. Dia dalam kondisi bagus," tandasnya.
Dengan tambahan dua gol ke gawang Liverpool itu, kini torehan gol Vardy mencapai angka 18 gol di Premier League.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Arsenal: Liverpool Akan Sibuk Musim Panas Mendatang
Liga Inggris 3 Februari 2016, 23:24 -
Usai Dipecat, Rodgers Undang Klopp ke Rumahnya
Liga Inggris 3 Februari 2016, 21:12 -
Ternyata Icardi Tolak Pindah ke Liverpool
Liga Italia 3 Februari 2016, 17:55 -
7 Kapten Liverpool di Era Kepemimpinan Jurgen Klopp
Editorial 3 Februari 2016, 12:40 -
Leicester City Juga Mahir Bertiki-Taka
Open Play 3 Februari 2016, 12:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR