Ini adalah kemenangan ke-100 bagi Ranieri sepanjang karier kepelatihannya di Premier League. Pria 64 tahun Italia itu mencatatkan statistik tersebut dengan dua klub berbeda, yakni (2000-2004) dan Leicester (dari 2015).
100 - Claudio Ranieri has won his 100th Premier League game as a manager & is the 5th non British/Irish boss to reach the landmark. Century
— OptaJoe (@OptaJoe) August 27, 2016
Ranieri juga tercatat sebagai manajer ke-5 dari luar Britania / Irlandia yang sanggup mencapai landmark 100 kemenangan Premier League ini.
Statistik kepelatihan Claudio Ranieri di Premier League
Pertandingan: 187
Menang: 100
Seri: 50
Kalah: 37
Gol: 333
Kemasukan: 181.
Di dua pekan awal, Leicester takluk 1-2 melawan Hull City dan imbang 0-0 kontra Arsenal. Melawan Swansea, Leicester meraih kemenangan pertamanya di liga musim ini, yang juga kemenangan ke-100 Ranieri di Premier League.
Melawan Swansea, Leicester unggul 2-0 terlebih dahulu melalui Jamie Vardy menit 32 dan Wes Morgan menit 52. Swansea menipiskan selisih skor lewat gol Leroy Fer pada menit 81. [initial]
Klik Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agar Hazard Bisa Sehebat Messi, Ini Saran Ferdinand Pada Chelsea
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 23:50
-
Carragher Terkesan Dengan Kemampuan Adaptasi Conte
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 23:20
-
Chelsea Lepas Kurt Zouma ke Schalke?
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 23:18
-
Ada Kante di Balik Kegemilangan Hazard
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 22:54
-
Galliani: AC Milan Tak Mungkin Lepas Romagnoli ke Chelsea
Liga Italia 28 Agustus 2016, 22:54
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






















KOMENTAR