Zouma sudah tak bermain sejak bulan Februari lalu setelah mengalami cedera lutut ketika bermain lawan Manchester United. John Terry dan Gary Cahill kemudian menjadi andalan Antonio Conte selama dia belum bisa bermain di awal musim ini. Dan dalam empat laga yang terakhir, The Blues tak pernah kalah.
Melihat penampilan tersebut, Chelsea siap melepas bek yang musim lalu menjadi pilihan utama. Menurut kabar yang dilansir Gianluca Di Marzio, Chelsea ingin meminjamkan Zouma ke Schalke.
Jika Zouma hengkang, Conte dipercaya akan mendatangkan satu bek. Sebab, Conte saat ini memiliki opsi sedikit untuk bek tengah dalam tim utama. Kalidou Koulibaly di Napoli dan bek AC Milan Alessio Romagnoli disebut masih menjadi top target. [initial]
Baca Juga:
- Meski Dilirik MU, Fabinho Utamakan Bertahan di Monaco
- Tak Ada Niatan Dari Aguero Untuk Bersaing Dengan Ibrahimovic
- Rashford Punya Banyak Peluang Bermain Musim Ini
- Aguero Angkat Jempol Pada Metode Guardiola
- Bisa Main Full Bersama Liverpool, Matip Girang
- Matip Tak Puas Dengan Hasil Liverpool Kontra Tottenham
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agar Hazard Bisa Sehebat Messi, Ini Saran Ferdinand Pada Chelsea
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 23:50
-
Carragher Terkesan Dengan Kemampuan Adaptasi Conte
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 23:20
-
Chelsea Lepas Kurt Zouma ke Schalke?
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 23:18
-
Ada Kante di Balik Kegemilangan Hazard
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 22:54
-
Galliani: AC Milan Tak Mungkin Lepas Romagnoli ke Chelsea
Liga Italia 28 Agustus 2016, 22:54
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR