Seperti beberapa pekan sebelumnya, pelatih Louis van Gaal tetap mempercayakan lini depan Setan Merah pada Rashford di laga Derby kontra Manchester City (20/3) ini. Pertandingan ini merupakan derby pertama bagi pemain jebolan akademi MU.
Tak butuh waktu lama, Rashford langsung unjuk aksi pada menit ke-16. Menyambut umpan Juan Mata, Rashford mampu mengecoh bek senior Martin Demichelis. Ia lantas menceploskan bola ke gawang Joe Hart. Skor sementara 1-0 untuk MU yang bertindak sebagai tim tamu.
Gol tersebut sekaligus membuat Rashford tercatat sebagai pemain termuda yang pernah mencetak gol di laga Derby Manchester. Usia Rashford saat ini adalah 18 tahun 141 haru. Berikut catatan dari Opta:
18y 141d - Marcus Rashford is the youngest scorer in a Manchester derby in Premier League history (18 years 141 days). Fledgling.
— OptaJoe (@OptaJoe) March 20, 2016
Menilik pertandingan masih terus berjalan, mampukah Rashford melengkapi catatan apiknya ini dengan mengantarkan MU memenangkan pertandingan ini? kita tunggu hingga laga berakhir ya Bolaneters. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Siap Tampung Yaya Toure
Liga Inggris 20 Maret 2016, 23:50
-
Rashford Pencetak Gol Termuda di Derby Manchester
Liga Inggris 20 Maret 2016, 23:17
-
Main Film Garapan Saha dan Sagna, Eks Arsenal Syuting Adegan Porno
Bolatainment 20 Maret 2016, 19:19
-
Hart Akui City Bisa Terlempar Dari Empat Besar
Liga Inggris 20 Maret 2016, 16:34
-
Butuh Tembok Baru, City Incar Hummels
Liga Inggris 20 Maret 2016, 15:04
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR