
Bola.net - Klub La Liga, Real Madrid sudah mengambil keputusan terkait masa depan Dani Ceballos. Mereka bakal menjual sang gelandang di musim panas nanti.
Pemain 23 tahun itu merupakan salah satu pemain yang didatangkan Real Madrid di tahun 2017 silam. Ia dibeli dari Real Betis dengan mahar transfer sebesar 16,5 juta Euro.
Namun sang playmaker kesulitan untuk menembus tim utama Real Madrid. Alhasil musim ini ia dipinjamkan selama satu musim ke Arsenal.
The Mirror mengklaim bahwa Arsenal berpotensi mempermanenkan sang playmaker. Pasalnya Real Madrid bersedia untuk menjualnya di musim panas nanti.
Simak situasi transfer Ceballos selengkapnya di bawah ini.
Tidak Terpakai
Menurut laporan tersebut, Real Madrid sudah siap berpisah dengan sang playmaker di musim panas nanti.
Di mata Zidane, Ceballos adalah pemain surplus bagi timnya. Ia menilai sang playmaker kurang cocok dengan gaya bermainnya.
Untuk itu ZIdane berencana menjual sang playmaker dengan harapan mereka bisa menambah dana belanja mereka di musim panas nanti.
Harga Terjangkau
Laporan itu mengklaim bahwa Real Madrid tidak akan menjual sang playmaker dengan harga yang terlalu mahal.
Mereka tahu bahwa performa sang playmaker di Arsenal tidak begitu mengesankan. Untuk itu mereka siap menjual sang playmaker dengan harga yang terjangkau.
El Real disebut akan melepaskan sang playmaker di kisaran angka 40 juta Euro di musim panas nanti.
Kontrak Panjang
Kontrak Ceballos di Real Madrid sendiri masih cukup panjang.
Ia masih akan menjadi pemain El Real hingga tahun 2023.
(Mirror)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Siap Jual Dani Ceballos, Siap Menampung, Arsenal?
Liga Inggris 16 Maret 2020, 18:40
-
Eder Militao, Bek Ketiga Real Madrid yang Jauh Panggang dari Api
Liga Spanyol 16 Maret 2020, 11:50
-
Ambisi Real Madrid Duetkan Kylian Mbappe dan Erling Haaland, Mungkinkah?
Liga Spanyol 16 Maret 2020, 10:40
-
Real Madrid Beli Alphonse Areola, PSG Incar Gianluigi Donnarumma
Liga Spanyol 16 Maret 2020, 09:15
LATEST UPDATE
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR