Kubu Louis van Gaal dikatakan masih kukuh tak akan melepas De Gea kecuali mendapat dana segar senilai 28 juta poundsterling. Tak ingin menghamburkan dana besar untuk kiper yang hanya menyisakan kontrak satu tahun, Real Madrid pun mencari cara lain.
Marca menyatakan manajemen Real Madrid telah menyepakati menyertakan Navas dalam negosiasi. Cara ini diharapkan bisa menarik MU, sehingga De Gea segera hengkang dari Old Trafford menuju Santiago Bernabeu.
Klub Spanyol ini sangat paham, United pernah tertarik dengan Navas. Namun setelah Van Gaal mendapatkan Sergio Romero dengan bebas transfer pada musim panas ini, tawaran itu mungkin masih membutuhkan pertimbangan lagi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rio Ferdinand Beri Dukungan untuk Adnan Januzaj
Liga Champions 18 Agustus 2015, 23:11
-
Manchester United Diminta Hadirkan Striker Spesial Untuk Van Gaal
Liga Inggris 18 Agustus 2015, 22:35
-
Real Madrid Sodorkan Keylor Navas Sebagai Ganti De Gea
Liga Inggris 18 Agustus 2015, 22:12
-
Pedro Capai Kata Sepakat dengan MU
Liga Inggris 18 Agustus 2015, 20:57
-
Luis Enrique Salahkan Saga Transfer Pedro
Liga Spanyol 18 Agustus 2015, 17:40
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR