Falcao dipinjam oleh Setan Merah selama satu musim dari AS Monaco dengan dana 6 juta poundsterling, di tengah usaha mereka meningkatkan prestasi klub, yang hanya finish di peringkat tujuh musim lalu.
"Ia salah satu striker terbaik yang pernah saya lihat. Pergerakan dan kemampuannya untuk mengolah bola benar-benar fenomenal. Siapa pun yang mampu membuat Diego Costa jadi pilihan kedua di Atletico Madrid pasti merupakan orang yang spesial," tutur Redknapp menurut laporan Daily Mail.
"Selama ia fit usai cedera lutut yang menimpa dirinya, ia akan mencabik-cabik liga ini. Ia amat atletis, dan bisa menendang bola dengan keras hingga menghujam sudut gawang," pungkasnya.
Falcao kini tengah berada di Miami untuk melakukan persiapan jelang duel uji coba melawan Brasil. [initial]
(tdm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ferguson: Harga Pemain Semakin Mahal
Liga Inggris 4 September 2014, 22:49 -
Rojo Siap Perkuat United Saat Menjamu QPR
Liga Inggris 4 September 2014, 21:59 -
Falcao Optimis Tak Cedera di United
Liga Inggris 4 September 2014, 21:40 -
Di Maria Bela Messi Dari Tuduhan Mangkir
Piala Dunia 4 September 2014, 21:11 -
Inilah Skuat Man United Untuk Premier League 2014-2015
Liga Inggris 4 September 2014, 20:09
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR