Ward-Prowse saat ini masih berusia 20 tahun. Namun dalam usia yang semuda itu, ia menjadi salah satu pemain andalan Ronald Koeman di skuat Soton musim ini.
Ia baru saja menandatangani kontrak jangka panjang yang akan membuatnya bertahan di St Mary' Stadium hingga tahun 2020 mendatang. Walau demikian, menurut Sunday People, hal itu akan menghalangi niatan City untuk mendatangkannya musim depan. The Citizen bahkan disebut sudah menyiapkan dana sebesar 20 juta Pounds untuk memboyongnya ke Etihad musim panas mendatang.
Ward-Prowse musim ini total sudah bermain sebanyak 24 kali bagi Soton di semua ajang. Berkat performanya yang menawan di musim ini, Manajer timnas Inggris, Roy Hodgson, sampai memujinya sebagai pemain yang memiliki prospek sangat cerah. Hodgson juga menyatakan berencana untuk memanggilnya ke skuat senior The Three Lions dalam waktu dekat.
City musim depan memang disebut akan melakukan perombakan besar dalam skuatnya. Kabarnya, sejumlah pemain pilar akan dilego dan digantikan darah muda yang berkualitas, khususnya dari tanah Inggris sendiri. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Madrid Siapkan 32 Juta Pounds Untuk Falcao
- Cabaye Kembali Masuk Daftar Belanja Arsenal
- Chelsea Saingi Madrid Dalam Perburuan Gaya
- Wenger Isyaratkan Tak Akan Rekrut Sterling
- Rodgers Kecam Agen Sterling
- Madrid Siapkan 90 Juta Euro Buat Aguero
- Marquinhos Sambut Alves di PSG
- Akui Belajar dari Clasico, Dybala Pilih Barca?
- Barca Siap Tebus Pogba 70 Juta Euro
- Minati Falcao, Liverpool Sudah Hubungi Monaco
- Mourinho Tak Rencanakan Belanja Besar Musim Depan
- Pogba Gabung dengan Messi di 2016
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Remajakan Tim, City Kini Incar Ward-Prowse?
Liga Inggris 5 April 2015, 22:14
-
Hart: City Belum Menyerah di Premier League
Liga Inggris 5 April 2015, 16:21
-
Legenda Liverpool Ini Sarankan City Lego Yaya dan Jovetic
Liga Inggris 5 April 2015, 16:02
-
Neville Tak Yakin Sterling Bisa Tembus Skuat Chelsea, City dan MU
Liga Inggris 5 April 2015, 16:00
-
Preview & Prediksi Premier League: Palace vs Manchester City
Liga Inggris 5 April 2015, 15:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR