Gol Steven Gerrard melalui titik putih pada menit kedua jelas membuat kepercayaan diri pemain Liverpool membuncah. Akan tetapi, gelontoran tiga gol melalui Kenwyne Jones dan sepasang gol Jonathan Walters sontak membuat The Reds luluh lantak.
Rodgers pun mengaku kecewa dengan performa lini belakang timnya yang gagal mengantisipasi bola-bola mudah kiriman para pemain Stoke.
"Itu adalah start yang baik bagi kami, dengan sukses mengeksekusi hadiah penalti. Bermain tandang dan memulai laga seperti itu tentu saja adalah hal yang sangat bagus., namun kami kemasukan gol yang menyedihkan malam ini. Ketiga gol tersebut sebenarnya cukup mudah bagi pemain belakang," keluh Rodgers.
"Gol pertama, Martin Skrtel terpeleset dan tidak beruntung, namun kami seharusnya bisa melakukan yang lebih baik untuk dua gol berikutnya dan hal tersebut benar-benar mengecewakan."
Rodgers pun juga memuji kehebatan Tony Pulis dalam meramu strategi. Meski begitu pelatih 39 tahun ini tetap menilai buruknya pertahanan Liverpool adalah penyebab utama kemenangan tim tuan rumah. (sky/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Kritik Pertahanan Liverpool
Liga Inggris 27 Desember 2012, 06:31
-
Review: Trigol Stoke Bungkam Liverpool
Liga Inggris 27 Desember 2012, 05:00
-
Liga Inggris 27 Desember 2012, 03:46

-
Komitmen Sterling Pada Timnas Inggris
Piala Dunia 26 Desember 2012, 20:01
-
Gerrard Bidik Kemenangan Atas Stoke
Liga Inggris 26 Desember 2012, 18:49
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR