Liverpool memang cenderung tak banyak bergerak dalam bursa kali ini. Rodgers mengatakan bahwa komposisi pemainnya sudah pas dan ia tak ingin menumpuk pemain.
"Transfer selalu bergantung kepada momennya. Musim dingin tahun lalu kami juga tidak melakukan transfer. Kecuali ada pemain yang kami percaya bisa meningkatkan kualitas tim, saya tidak mau belanja karena itu artinya kami menumpuk pemain," ujar Rodgers kepada ITV.
Rodgers hanya memanggil kembali Jordon Ibe yang tampil apik ketika dipinjamkan ke Derby musim ini. Rodgers percaya langkah itu merupakan yang terbaik.
"Kami memang butuh pemain, tapi ketimbang membeli pemain senior, kami lebih memilih pemain muda milik sendiri. Ibe sudah kami bina dengan baik dan performanya musim ini fantastis. Kami selalu mencari pemain terbaik, tapi jika tidak ada, kami akan bekerja dengan yang kami miliki." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Saya Tak Ingin Menumpuk Pemain di Liverpool
Liga Inggris 2 Februari 2015, 23:17
-
Rodgers: Liverpool Diam-diam Saja Bursa Transfer Ini
Liga Inggris 2 Februari 2015, 22:04
-
Preview: Bolton vs Liverpool, Now Or Never!
Liga Inggris 2 Februari 2015, 20:43
-
Coutinho Bersyukur Sturridge Kembali Merumput
Liga Inggris 2 Februari 2015, 18:09
-
Henderson Girang Dengan Kembalinya Sturridge
Liga Inggris 2 Februari 2015, 17:50
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR