Liverpool memang sudah absen dari kompetisi antar klub Eropa itu selama empat tahun lamanya. Banyak yang menganggap bahwa hal itu sudah terlalu lama untuk tim sebesar The Reds.
Rodgers memang ditargetkan beban berat untuk finish di zona Liga Champions di akhir musim. Dengan dukungan pemain seperti Luis Suarez, Daniel Sturridge dan Philippe Coutinho rasanya peluang masih terbuka cukup lebar.
"Dalam tiga tahun kami ditargetkan apakah bisa masuk ke Liga Champions. Mungkin akan sulit di tahun pertama namun di tahun terakhir secara keseluruhan kami telah membuat kemajuan," ungkap Rodgers saat di acara Alan Brazil Sports Breakfast.
"Kami sedang berada di jalurnya. Ketika berada di peringkat keempat pasti ingin berada di tempat ketiga atau kedua dan tentu saja pertama," pungkasnya.[initial]
Baca Juga:
- Suarez dan Pellegrini Terbaik di Premier League Bulan Desember
- Ulang Tahun, Lucas Leiva Adakan Pesta Khusus Pemain Latino
- Agger: Kamar Ganti Liverpool Makin Bergairah
- Sindir Wasit Asal Manchester, Rodgers Dijatuhi Denda
- Sturridge: Target Liverpool Masuk UCL Musim Depan
- Sturridge Tak Mau Ketinggalan Pesawat ke Brasil
- Agger: Jangan Percaya Sama Gosip
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Target Liverpool Masuk Liga Champions
Liga Inggris 10 Januari 2014, 21:23
-
Kompany Yakin City Bisa Redam Barcelona
Liga Champions 10 Januari 2014, 20:57
-
Ballon d'Or, Ajang Kontroversi atau Dagelan FIFA?
Editorial 10 Januari 2014, 15:54
-
Ancelotti Tak Izinkan Morata Pergi
Liga Spanyol 10 Januari 2014, 12:53
-
Video Kompilasi 400 Gol Cristiano Ronaldo
Open Play 10 Januari 2014, 12:19
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR