Hubungan kedua sosok tersebut sempat dikabarkan retak, usai Rooney diklaim meminta dijual oleh United beberapa bulan silam. Namun berdasarkan pada wawancara yang dilakukan sang striker belum lama ini, nampaknya hal itu tak lebih dari sekedar spekulasi media.
"Ia amat penting. Saya berterima kasih kepada dirinya karena sudah memberikan kepercayaan pada saya semenjak dari Everton," tutur Rooney pada MUTV.
"Saya pikir ia pribadi dan manajer yang luar biasa, cara anda melihat ketertarikannya terhadap pertandingan. Ia amat membantu saya dan kami semua. Ketika saya datang ke klub sebagai pemain muda dan ada pemain muda lainnya, ia membantu kami untuk menyatu dan membuat kami menjadi juara dunia. Saya amat bersyukur atas semua yang pernah ia lakukan," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri: Di Balik Layar Foto Tim Manchester United
Open Play 17 September 2014, 23:51
-
Evans Terkesan Dengan Rojo dan Shaw
Liga Inggris 17 September 2014, 22:32
-
Galeri: Absen di UCL, Skuat United Pilih Makan Malam Bersama WAGs
Open Play 17 September 2014, 21:03
-
Cinta Mati, Rooney 'Digembok' Oleh Sang Istri
Bolatainment 17 September 2014, 16:07
-
Enggan Rugi, Gooners Ini Ubah Jersey RVP Jadi Wilshere dengan Spidol
Bolatainment 17 September 2014, 15:43
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR