
Tampil dengan motivasi usai mencatat kemenangan di Liga Champions atas Bayer Leverkusen, Setan Merah justru melempem pada edisi pertama derby Manchester 2013/14. Skuat David Moyes bahkan harus tertinggal empat gol sepanjang laga.
Rooney akhirnya baru bisa memperkecil kedudukan menjelang laga usai, melalui sebuah tendangan bebas indah. Meski begitu, ia mendesak agar timnya melakukan pembenahan, terutama di sektor pertahanan, agar kekalahan tak menyenangkan tidak lagi terulang.
"Hasil ini tak cukup bagus. Kami tahu harus berbenah dan berhenti kebobolan secara ceroboh. Kalah atas City tak mengenakkan. Ini adalah hasil yang buruk dan kami sangat kecewa," sesalnya.
Meski berhasil mengemas satu gol di akhir pertandingan, namun Rooney tampak tetap tak bahagia. Hal itu tercermin dari ketiadaan selebrasi yang dilakukannya usai menjebol gawang Joe Hart.
"Senang bisa mencetak gol, namun itu tak berarti apa-apa. Yang terpenting adalah poin, dan kami gagal mendapatkannya." [initial] (mutv/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Premier League Team of The Week (Pekan Ke-5)
Editorial 24 September 2013, 17:16 -
Preview: Man City vs Wigan, Duel Balas Dendam!
Liga Inggris 24 September 2013, 15:07 -
United Keok, Ashley Young Banjir Hujatan
Liga Inggris 24 September 2013, 12:56 -
Takut Jadi Cadangan, Eriksen Tolak Pinangan Man City
Liga Inggris 24 September 2013, 11:24 -
Zabaleta Sindir Komentar Rooney Soal Derby Manchester
Liga Inggris 24 September 2013, 10:58
LATEST UPDATE
-
Meski Baru Kalah Beruntun, Enzo Maresca Tak Anggap Liverpool Lawan Mudah
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:54 -
Analis Prediksi Pasar Minyak Bakal Surplus Besar, Ini Faktor Pemicunya
News 4 Oktober 2025, 09:44 -
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:32 -
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 09:31 -
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:30 -
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 4 Oktober 2025
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:23
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR