Rooney sedikit bercanda dengan mengatakan bahwa bahasa Inggris kini justru menjadi bahasa kedua di ruang ganti Setan Merah, mengingat ada banyak pemain yang bisa berbicara dalam bahasa Spanyol.
"Anda masuk ke ruang ganti dan semua orang berbicara dalam bahasa Spanyol! Inggris sekarang sedikit terpojokkan. Semua pemain senior membantu pemain baru menyesuaikan diri dan ada banyak pemain asing di sini jadi mereka bisa saling membantu satu sama lain," tutur Rooney pada Sky Sports.
"Manajer memastikan bahwa para pemain juga bisa bicara dalam bahasa Inggris dan klub memastikan bahwa kami melakukan hal yang benar untuk membuat mereka semua beradaptasi dengan kehidupan di Inggris," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Chelsea: United Sebaiknya Rekrut Van Dijk
Liga Inggris 23 September 2014, 22:32
-
Terancam Krisis Pemain Belakang, Van Gaal Tak Khawatir
Liga Inggris 23 September 2014, 19:22
-
Lumat Man United, Esteban Cambiasso Bahagia
Liga Inggris 23 September 2014, 18:45
-
Sneijder Anggap Kepindahannya Menuju Man United Mustahil
Liga Eropa Lain 23 September 2014, 16:59
-
'Di Maria Salah Satu Pemain Terbaik di Dunia'
Liga Inggris 23 September 2014, 16:30
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR