Ronaldo membuat Rooney mendapat kartu merah, usai sang striker menendang CR7 di pertandingan Piala Dunia 2006 antara Portugal dan Inggris. Bintang Real Madrid kala itu sempat terlihat mengedipkan matanya usai Rooney diusir oleh wasit.
"Saya langsung berbicara dengannya usai pertandingan. Saya tahu banyak orang akan menganggap hubungan kami memburuk, dan kami harus memastikan itu tak terjadi demi Manchester United," tutur Rooney pada The Mirror.
"Tidak pernah ada masalah untuk saya. Saya mengerti apa yang ia lakukan. Ia hanya mencoba membuat Portugal menang. Jika saya ada di situasi sebaliknya, saya mungkin akan melakukannya juga. Saya ingin Inggris menang," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Callejon Menyesal Tak Ikuti Pesta La Decima Real Madrid
Liga Champions 15 November 2014, 23:36 -
Kramer: Saya Fans Real Madrid dan MU
Liga Eropa Lain 15 November 2014, 20:10 -
Chelsea dan United Saling Sikut Berebut Tanda Tangan Varane
Liga Spanyol 15 November 2014, 18:23 -
Ronaldo Tak Tergantikan di Skuat Portugal
Piala Eropa 15 November 2014, 12:51 -
James Rodriguez, Kolombia Teraktif vs Amerika
Piala Dunia 15 November 2014, 12:23
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR