Sejak membela Liverpool, Sturridge menunjukkan bahwa ia memiliki talenta yang sangat besar dalam urusan mencetak gol. Sayangnya pemain berusia 26 tahun itu tergolong pemain yang rapuh fisiknya. Ia terlalu gampang cedera.
Rush mengatakan bahwa Sturridge adalah striker yang berkualitas. Namun agar bisa mengeluarkan kemampuannya dengan maksimum, Liverpool harus bisa menjaganya tetap fit.
"Sturridge adalah salah satu pemain terbaik di dunia. Jika Anda melihat ketika Sturridge bermain dan gol-gol yang dicetaknya, ia sangatlah fantastis," pujinya pada Metro.
"Namun Anda harus menjaganya agar tetap fit. Akan ada ajang Euro dalam waktu dekat jadi ia memiliki kesempatan untuk membuktikan kualitasnya mulai dari saat ini hingga akhir musim nanti," tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Kane dan Rooney Tak Bisa Berduet di Lini Depan Timnas Inggris
- Barnes: Pilih Sturridge Atau Harry Kane? Saat Ini Kane
- Menurut Sterling, Sturridge Bomber Kelas Dunia
- Liverpool Diminta Pertahankan Sturridge
- PSG Coba Tawar Daniel Sturridge
- Pertahankan Keunggulan, Liverpool Lemah
- Klopp Beri Lampu Hijau Pada Sturridge Untuk Perkuat Inggris
- Fans Liverpool Dapat Kejutan Berlatih Bareng Sturridge
- Sturridge Pindah ke Napoli?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Yakin Daratkan Dua Mega Star ke Liverpool
Liga Inggris 29 Maret 2016, 23:58
-
Posisi Lallana di Timnas Inggris Tak Aman
Piala Eropa 29 Maret 2016, 21:48
-
Liverpool Alami Peningkatan di Bawah Asuhan Klopp
Liga Inggris 29 Maret 2016, 21:25
-
Liverpool dan Everton Tarung untuk Dapatkan Caner Erkin
Liga Inggris 29 Maret 2016, 21:20
-
Emre Can: Bahasa Inggris Klopp Nyaris Sempurna
Liga Inggris 29 Maret 2016, 19:33
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR