
Penyerang Belanda berusia 29 tahun itu datang ke Old Trafford dari Arsenal dengan koleksi dua medali juara saja sepanjang karirnya - juara Piala UEFA 2002 bersama Feyenoord dan trofi FA Cup 2005 bersama The Gunners.
Namun ia bakal segera bisa merasakan manisnya gelar juara liga pada musim pertamanya berseragam Setan Merah, terutama karena United saat ini sudah unggul 15 poin dari Manchester City dengan 9 laga tersisa. Selain itu peluang juara di FA Cup juga masih hidup dengan jadwal replay kontra Chelsea pekan ini.
"Mungkin memenangi gelar juara liga pertama saya bakal sangat menyenangkan. Saya sungguh merinding merasakannya. Tak memenangi gelar juara sudah memberi saya derita dan itu membuat saya kian kelabu," paparnya seperti dikutip The Guardian.
Meski demikian, Van Persie sadar tugas mereka belumlah selesai dan mereka harus tetap fokus pada laga tersisa. "Saya menyaksikan United kehilangan keunggulan di puncak musim kemarin, namun (gelar juara) ini sudah begitu dekat sekarang dan saya sungguh gembira akan hal itu," pungkasnya. [initial]
(espn/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Persie Puji Produktivitas Penyerang United
Liga Inggris 29 Maret 2013, 22:30
-
"City Tidak Bermain Sebagai Sebuah Tim"
Liga Inggris 29 Maret 2013, 20:00
-
Ferguson Tak Lupakan Penghinaan Sunderland
Liga Inggris 29 Maret 2013, 18:51
-
Digandoli Fergie, Nani Tetap Berencana Hengkang
Liga Inggris 29 Maret 2013, 16:30
-
Macheda Tak Berminat Kembali ke Manchester United
Liga Italia 29 Maret 2013, 16:01
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR