Pemain berusia 29 tahun itu terinspirasi dengan kiprah Ryan Giggs yang tampil prima bersama The Red Devils, meski usianya saat ini memasuki angka 40 tahun.
"Ketika melawan West Ham, Giggsy seperti menguasai jalannya pertandingan. Ia benar-benar pesepakbola yang luar biasa, dan seorang panutan." ungkap mantan pemain Arsenal itu mengenai performa seniornya.
Melihat raihan pesepakbola asal Wales tersebut, Van Persie mengatakan ingin terus memakai seragam warna merah kebesaran United, hingga ia mencapai umur 40 tahun. Seperti yang Giggs lakukan.
"Jujur, saya masih sangat ingin bermain sepakbola hingga waktu yang menjawab. Saya merasa terilhami melihat performa Ryan Giggs kala melawan The Hammers." pungkas Van Persie seperti dikutip tribalfootball.[initial]
Liga Inggris - Perihal Titel EPL, Aguero Tebar Ancaman Untuk United (tri/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inginkan Reina, MU Harus Siapkan Dana £15 Juta
Liga Inggris 23 Januari 2013, 20:45
-
Benitez Buka Pertikaian Dengan Fergie
Liga Inggris 23 Januari 2013, 20:21
-
City dan United Bersaing Rayu Asmir Begovic
Liga Inggris 23 Januari 2013, 17:50
-
Saksikan Langsung Aksi Wanyama, Ferguson Kian Terpikat
Liga Inggris 23 Januari 2013, 16:20
-
Antisipasi Kepergian De Gea, United Incar Casillas
Liga Inggris 23 Januari 2013, 15:35
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR