Falcao pindah ke Old Trafford sebagai pemain pinjaman dari AS Monaco di musim panas ini, namun problem cedera membuat dirinya hanya tampil di tujuh pertandingan musim ini.
"Kadang, pemain membuat kesalahan dengan memaksakan dirinya sendiri untuk bisa segera pulih dari cedera. Usai mengalami hal yang sama, saya justru harus absen empat hingga lima pekan lebih lama akibat melakukan hal tersebut," tutur Saha pada Goal International.
"Ia harus memanfaatkan waktunya sebaik mungkin dan memastikan semuanya baik-baik saja, dan ia akan jauh lebih fit untuk menerima semua tekanan yang ada di atas lapangan. Kekuatan mental akan sangat membantu, anda mungkin bisa bermain di dua atau tiga laga, namun anda akan kembali tumbang jika tidak memiliki hal tersebut," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 13 Desember 2014, 22:00
-
Meulensteen: MU Menang, Tapi Jarang Meyakinkan
Liga Inggris 13 Desember 2014, 16:17 -
Van Gaal Senang Lingard Segera Pulih
Liga Inggris 13 Desember 2014, 15:41 -
Scholes Khawatir MU Mulai Kalah Pamor Dari Man City
Liga Inggris 13 Desember 2014, 15:05 -
Van Persie: Usia Tua Bukan Merupakan Halangan
Liga Inggris 13 Desember 2014, 14:15
LATEST UPDATE
-
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR