
Bola.net - Daftar peminat Declan Rice di musim panas tahun depan kian memanjang. Setelah Manchester City dilaporkan juga mengincar gelandang West Ham tersebut.
Rice merupakan sosok rising star di EPL dalam tiga tahun terakhir. Ia tampil solid di lini tengah West Ham sehingga ia menjadi andalan Gareth Southgate di Timnas Inggris.
Performa apik Rice menarik perhatian MU dan Chelsea. Kedua tim ini sangat tertarik mendatangkan sang gelandang di tahun 2022 nanti.
Dilansir The Sun, persaingan untuk mendapatkan tanda tangan Rice semakin ketat. Karena Manchester City juga tertarik untuk mengamankan jasa sang gelandang.
Simak situasi transfer Rice selengkapnya di bawah ini.
Pengganti Fernandinho
Menurut laporan tersbeut, Manchester City membidik Rice sebagai pengganti Fernandinho.
Gelandang asal Brasil itu saat ini sudah cukup uzur. Performanya juga sudah mulai menurun.
Melihat kondisi itu, Pep Guardiola merasa City perlu mendatangkan gelandang baru untuk menggantikan Fernandinho. Rice dinilai sosok yang tepat untuk mengisi posisi itu.
Siap Tebus
Menurut laporan tersebut Manchester City siap bersaing untuk mendapatkan jasa sang gelandang.
Mereka tahu bahwa West Ham membanderol Rice dengan harga yang tinggi. Sang gelandang dijual di angka 80 juta pounds.
City tidak gentar dengan harga itu dan mereka siap mencoba untuk mendatangkan Rice di musim panas tahun depan.
Ingin Pergi
Rice sendiri diketahui ingin cabut dari West Ham di musim depan.
Ia sudah tiga kali menolak perpanjangan kontrak bersama The Hammers agar bisa berganti klub.
(The Sun)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Soal Skor 3-0, Kemenangan Chelsea Sangat Memuaskan!
Liga Inggris 12 September 2021, 21:00
-
Kata Kovacic Soal Romelu Lukaku dan Gol Sempurna Chelsea!
Liga Inggris 12 September 2021, 19:30
-
Saingi MU dan Chelsea, Manchester City Juga Ramaikan Perburuan Declan Rice
Liga Inggris 12 September 2021, 17:00
-
Chelsea Datangkan Bek Juventus di Tahun 2022?
Liga Inggris 12 September 2021, 16:20
-
Romelu Lukaku Akui Chelsea Susah Payah Kalahkan Aston Villa
Liga Inggris 12 September 2021, 12:00
LATEST UPDATE
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR