Seperti diketahui, Gerrard musim depan akan bergabung dengan klub MLS, LA Galaxy. Begitu juga dengan Frank Lampard yang akan memulai petualangan baru bersama New York City.
"Telah saya katakan pekan lalu tentang kontribusi Gerrard bagi sejarah sepakbola," ujarnya.
"Hal yang sama dapat dikatakan kepada Frank Lampard, salah satu rekan terbaik saya dan seseorang yang saya telah banyak belajar darinya. Seorang legenda besar di Inggris dan di dunia sepakbola. Saya berharap yang terbaik untuknya dan saya berterima kasih kepadanya," timpalnya.
Bukan hanya Lampard dan Gerrard, pekan lalu juga menjadi ajang perpisahan Didier Drogba yang akan meninggalkan Chelsea akhir musim ini.
"Dan saya tak melupakan pemain bagus lainnya dan juga mantan rekan setim, Didier Drogba, salah satu striker terbaik Premier League yang pernah saya lihat dan seorang pria fenomenal," ujarnya.
"Dengan begitu banyak legenda yang pergi, bagian baik dari sejarah sepakbola Inggris juga pergi," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Liverpool: Manchester United Terlalu Jauh di Belakang Chelsea
Liga Inggris 26 Mei 2015, 21:38
-
Salam Perpisahan Juan Mata Untuk Gerrard, Lampard dan Drogba
Liga Inggris 26 Mei 2015, 21:26
-
Bangkitkan Fellaini dan Mata, Van der Sar Puji Van Gaal
Liga Inggris 26 Mei 2015, 21:13
-
Van der Sar: Van Gaal Fantastis
Liga Inggris 26 Mei 2015, 21:07
-
Nilai Rapor Louis van Gaal Musim Pertama di Old Trafford
Liga Inggris 26 Mei 2015, 18:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR