Bola.net - - Juan Mata memberikan sambutan unik pada pemain terbaru Manchester United, Romelu Lukaku.
Striker Belgia itu menuntaskan kepindahannya ke Old Trafford dari semalam, dengan nilai yang dikabarkan mencapai 75 juta poundsterling.
Di United ia akan bertemu dengan mantan rekannya di Chelsea, Mata, yang belum lama ini mengunggah candaan soal ukuran sepatu pemain 24 tahun, yang begitu besar.
Dengan menggunakan akun Twitter, pemain Spanyol itu menulis: "Selamat datang Romelu Lukaku, alias sepatu terbesar, di Manchester United."
Welcome @RomeluLukaku9 aka biggest boots EVER 👀😅🔴 @ManUtd pic.twitter.com/naof9thtgp
— Juan Mata García (@juanmata8) July 10, 2017
Unggahan tersebut lantas dibalas oleh Lukaku dengan memberikan dua emoji yang menunjukkan ia tertawa melihat bagaimana Mata mencoba mengenakan sepatu miliknya di ruang ganti Setan Merah.
Lukaku sendiri mendarat di OId Trafford usai musim lalu ia mencetak tak kurang dari 25 gol untuk Everton di Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pergantian Taktik Mourinho Jadi Sinyal Rooney Tinggalkan MU
Liga Inggris 11 Juli 2017, 23:28
-
Lingard: Rooney Panutan Para Pemain Muda
Liga Inggris 11 Juli 2017, 22:59
-
Inter Tawar Matic 35 Juta Pounds
Liga Italia 11 Juli 2017, 22:12
-
Rooney Merasa Tak Layak Bermain di Timnas Inggris
Liga Inggris 11 Juli 2017, 20:33
-
Mourinho Diyakini Bisa Bantu Lukaku Keluarkan Potensi Terbaiknya
Liga Inggris 11 Juli 2017, 20:28
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR