Setelah gabung dengan pasukan Louis van Gaal sejak musim panas kemarin dari Southampton dengan harga 25 juta poundsterling, Schneiderlin tampil sebanyak 13 kali di semua kompetisi. Meskipun bermain cukup baik, gelandang asal Prancis tersebut tak begitu mendapat perhatian seperti Anthony Martial yang sama-sama pemain baru.
Schneiderlin mengaku tak mementingkan soal itu. Baginya tak muncul di media tak masalah.
"Tentu saja, Anda harus bermain sebaik mungkin, tapi saya tak bermain untuk penilaian media atau semacamnya. Saya bermain untuk menang dan memberi tim saya kemungkinan terbaik," ucap Schneiderlin seperti dikutip Mirror.
"Saya tak peduli soal menjadi perhatian. Saya hanya ingin menang," tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Schneiderlin Mengaku Tak Butuh Pujian
Liga Inggris 10 November 2015, 23:37
-
Lingard Ungkap Prediksi Jitu Ferguson
Liga Inggris 10 November 2015, 23:34
-
Keane: Saya Seorang Yang Bikin Ronaldo Jadi Hebat
Liga Inggris 10 November 2015, 22:36
-
Alasan Van Gaal Masukkan Cameron Saat Melawan West Brom
Liga Inggris 10 November 2015, 14:58
-
Agen: Ronaldo di Madrid Hingga 41 Tahun
Liga Inggris 10 November 2015, 14:57
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR