Bola.net - - Morgan Schneiderlin mengatakan Louis van Gaal telah membuatnya menjadi seperti robot di Manchester United, dengan tidak memberinya kebebasan dalam bermain.
Pemain Prancis ditarik ke Old Trafford oleh manajer Belanda di musim panas 2015 silam.
Ia datang dengan reputasi salah satu gelandang terbaik di Premier League, namun akhirnya hengkang ke di awal tahun ini usai gagal menunjukkan kemampuan terbaik.
Schneiderlin yakin bahwa kegagalannya itu terjadi karena Van Gaal tidak melakukan usaha maksimal dalam memanfaatkan potensinya.
Louis van Gaal.
"Tahun pertama bersama Van Gaal benar-benar sulit. Saya tidak bersenang-senang di lapangan. Dia hanya memberi sedikit kebebasan, bahkan meski saya punya banyak pengalaman di Premier League," tutur Schneiderlin di L'Equipe.
"Bersama dia, saya merasa seperti robot. Mereka bilang 'kamu tidak boleh pergi dan merebut bola di area ini, jangan lakukan ini, jangan lakukan itu'. Instruksi seperti ini membuat saya terganggu."
"Ketika pemain bertanya, apa yang diinginkan pelatih di situasi ini, maka dia menjadi tak efisien. Terutama di Manchester United, di mana semua orang akan mendapatkan kritik dengan cepat."
Schneiderlin membuat 39 penampilan di 15/16, namun tak diturunkan ketika tim juara Piala FA.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Darmian Bertekad Selalu Berikan Yang Terbaik Bagi MU
Liga Inggris 10 April 2017, 23:21
-
Agen Konfirmasi Klub Inggris Dekati Pemain Napoli Incaran MU
Liga Inggris 10 April 2017, 23:15
-
MU Setia Pantau Tiap Laga Benfica Demi Tiga Pemain Ini
Liga Inggris 10 April 2017, 22:47
-
Atletico Akan Naikkan Gaji Griezmann
Liga Spanyol 10 April 2017, 21:43
-
Antonio Valencia Siap Bela MU Lawan Anderlecht
Liga Eropa UEFA 10 April 2017, 21:09
LATEST UPDATE
-
Dominic Calvert-Lewin dan Joshua Zirkzee, Siapa Paling Tajam di Leeds vs MU?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 11:01
-
Terungkap, Alasan Menarik John Herdman Terima Pinangan Melatih Timnas Indonesia
Tim Nasional 4 Januari 2026, 10:56
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 10:43
-
Barcelona dan Hobi Menang dengan Skor 2-0
Liga Spanyol 4 Januari 2026, 10:14
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Januari 2026, 10:13
-
Meyakini Declan Rice sebagai Gelandang Terbaik Dunia
Liga Inggris 4 Januari 2026, 08:46
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 Januari 2026, 08:04
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 07:22
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43






















KOMENTAR