Bola.net - - Manchester United tidak bermain atraktif karena absennya Paul Pogba.
Hal tersebut merupakan pendapat dari pandit dan mantan pemain Setan Merah, Paul Scholes.
United tak pernah diperkuat oleh gelandang Prancis sejak ia mengalami cedera hamstring di September silam. Tim asuhan Jose Mourinho sendiri masih bisa bermain apik di semua kompetisi sejauh ini, namun standar permainan mereka mulai menurun.
Mourinho dikritik karena ia dianggap membuat timnya bermain negatif. Namun demikian, Scholes percaya itu akan berubah jika Pogba sudah bermain kembali nantinya.
"Saya kira jika Pogba kembali dia akan membuat perbedaan terkait cara mereka bermain sepakbola. Saat ini anda bisa melihat mengapa sepakbola mereka tidak terlalu menghibur. Dia adalah pemain nomor 10, sosok yang menghubungkan semuanya," tutur Scholes di BT Sport.
Paul Pogba
"Saya kira mereka tidak cukup punya banyak nomor 10 yang bagus saat ini. Mereka selalu bermain dengan membelakangi gawang. Hal tersebut takkan membantu Lukaku."
"Pogba akan membuat perbedaan, dia akan lebih positif."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Chelsea, MU Tak Punya Niatan Balas Dendam
Liga Inggris 1 November 2017, 23:30 -
Peringatan Matic Untuk MU Jelang Lawan Chelsea
Liga Inggris 1 November 2017, 22:54 -
Liga Inggris 1 November 2017, 22:29
-
Matic Merasa Tak Perlu Buktikan Apapun Pada Chelsea
Liga Inggris 1 November 2017, 21:52 -
MU Diprediksi Bisa Lumpuhkan Chelsea di Stamford Bridge
Liga Inggris 1 November 2017, 20:19
LATEST UPDATE
-
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR